6 Bulan Company Wellness Program. Program kesehatan karyawan untuk perusahaan anda!

6 Bulan Company Wellness Program. Program kesehatan karyawan untuk perusahaan anda! Lihat Detail

Makanan sehat ini baik banget kamu konsumsi setiap hari!

Di masa pandemi seperti ini kita hanya di rumah saja, kita membutuhkan makanan yang bisa kita konsumsi setiap harinya. Tentunya kita juga membutuhkan makanan yang bergizi, sehat, dan tentunya juga makanan yang bisa tetap menjaga imun kita. Dengan makan sehat juga kita dapat menurunkan resiko terkena penyakit yang serius seperti diabetes, hipertensi, penyakit jantung, obesitas, dan masih banyak lagi. 

Tentunya ada banyak makanan sehat yang bisa dikonsumsi setiap harinya. Makanan sehat yang bisa konsumsi setiap hari tuh ada apa aja sih memangnya? Nah, tentunya makanan sehat itu ga jauh jauh dari sayuran hijau, dan buah buahan tapi ga cuma itu doang, loh! Masih ada banyak lagi makanan yang sehat yang bisa dikonsumsi setiap harinya loh! Makanan sehat lainnya itu ada seperti daging dan telur, kacang kacangan dan biji bijian, ikan, nasi sebagai sumber karbohidrat dan masih banyak lagi. 

Sayuran hijau merupakan urutan pertama dalam jenis makanan sehat, sayuran hijau ini memiliki gizi yang baik dan serat serta juga ada vitamin A, vitamin C, vitamin K, magnesium, kalsium, zat besi, folat, dan kalium. Nah, urutan keduanya ada buah, nih. Buah juga megandung banyak zat gizi dan vitamin seperti, apel, jeruk, pisang, alpukat, dan buah beri-berian. Kemudian ada daging dan telur, daging ada banyak jenis namun daging yang paling banyak menggandung zat besi dan protein yang paling tinggi dibandingkan daging daging lainnya. Untuk konsumsi makanan protein hewani untuk jangka waktu setiap hari, pilihlah jenis protein yang rendah lemak jenuh. Kemudian ada kacang kacangan dan biji bijian itu seperti kacang tanah, kacang mete, kacang almond, biji labu, biji wijen,dll. Makanan ini mengandung protein, serat yang tinggi, magnesium, dan vitamin E. kemudian ada ikan atau makanan laut yang lain, makanan ini kaya akan asam lemak, omega 3 dan yodium.

Namun, semua makanan yang tidak disebutkan bukan berarti tidak sehat, loh! Namun makanan yang bisa dihindari untuk dimakan setiap harinya adalah makanan yang makanan cepat saji yang biasanya cenderung tinggi garam, gula dan lemak serta pengawet. Biasanya makanan cepat saji juga memiliki kalori yang tinggi. Minuman yang tinggi gula juga dihindari untuk diminum setiap harinya karena dapat menyebabkan terkena berbagai penyakit. Makanan yang seperti itu biasanya bisa kita dapati dari makanan yang